Etiologi
1. Model
Diatesis-Stres
Menurut model diatesis
stres terhadap integrasi faktor biologis, psikososial dan lingkungan, seseorang
mungkin memiliki kerentanan spesifik (diatesis) yang, bila diaktifkan oleh
pengaruh yang penuh tekanan, memungkinkan timbulnya gejala skizofrenia. Pada
model diatesis stres yang paling umum, diatesis atau stres dapat berupa stres
biologis, lingkungan atau keduanya.